Modul BTIK 8-1 Pertemuan 3 | Page Layout dan Mencetak Dokumen

 

D.   MENGATUR PAGE LAYOUT DAN MENCETAK DOKUMEN

 

Pengaturan halaman atau Page Setup ini berperan penting ketika akan mengedit halaman dokumen yang akan dibuat. Pengaturan ini bertujuan untuk mengahsilkan bentuk yang memuaskan sesuai dengan keinginan Anda seperti sistematis, rapi, mudah untuk diedit/diatur, dan ketika di cetak sesuai dengan keinginan Anda.

Pengaturan pada Page Layout ini penting karena berpengaruh untuk konten yang terdapat pada file dokumen. Meskipun sudah diatur dengan baik di Microsoft Word tetapi tidak semua dokumen cocok atau sama dengan tata letak halaman yang sudah diatur default di Microsoft Word terkadang juga setiap laptop memiliki versi Microsoft Word berbeda. Microsoft itu sendiri menyediakan opsi atau fitur yang berhubungan dengan tata letak halaman pada Microsoft Word.Anda sudah bisa mengedit tata letak dokumen sesuai dengan yang Anda butuhkan atau inginkan.Anda bisa menyesuaikan orientasi halaman, ukuran kertas, dan margin sesuai yang Anda imginkan.

Pada kali ini kami membuat artikel yang berhubungan dengan tata letak halaman pada dokumen di Microsoft Word. Artikel ini juga sudah dilengkapi oleh gambar  yang akan menjelaskan lebih detail apabila ada yang kurang memahami penjelasan yang ada, maka Anda bisa mengikuti langkah – langkahnya dengan melihat gambar tersebut. Disini untuk semua versi secara garis besar pengaturannya masih sama. Berikut ini adalah langkah – langkah memodifikasi halaman pada Microsoft Word ikuti langkah – langkahnya dengan baik :

 

§  Orientasi Halaman / Orientation

Pada Microsoft Word telah menyediakan orientasi halaman yang memiliki dua opsi yaitu potrait dan landscape.Portrait seperti halaman secara vertical sedangkan landscape seperti halaman secara horizontal. Jika ingin mengubah halaman maka Anda bisa mengubah dengan :

Baca selengkapnya ... : Modul 3 | Mengatur Page Layout, Menyimpan dan Mencetak Dokumen
 

atau, untuk lebih jelasnya dalam mengatur Page Layout di Microsoft Word 2013, dapat kalian simak pada tayangan video berikut ini:

Putar Video :
1. Mengatur Page Layout | 2. Mencetak Dokumen

Sumber Channel Video :
1. Mengatur Page Layout :Galaxy Creative TV
2. Mencetak Dokumen : DITWO TV

Posting Komentar

0 Komentar